Resep Untuk Memasak Balado Terong Telunjuk

Artikel diterbitkan oleh Resep Masakan Indonesia pada
Resep Untuk Memasak Balado Terong Telunjuk --Cara untuk memasak Balado Terong Telunjuk cukuplah mudah, dan hanya memerlukan beberapa bahan saja. Berikut ini Resep Masakan Indonesia akan berbagi Resep Untuk Memasak Balado Terong Telunjuk yang bisa kamu coba sendiri dirumah.
Resep Untuk Memasak Balado Terong Telunjuk
BAHAN BALADO TERONG TELUNJUK
  • 500 terong telunjuk
  • Minyak goreng secukupnya
  • 1 sendok teh gula pasir
  • BUMBU BALADO TERONG TELUNJUK
  • 2 buah tomat, dipotong-potong
  • 1 sendok makan air jeruk nipis
BUMBU BALADO TERONG TELUNJUK YANG DIHALUSKAN
  • 100 gr cabe merah
  • 6 butir bawang merah
  • Garam secukupnya
CARA MEMASAK BALADO TERONG TELUNJUK
  1. Tiap terong telunjuk dikerat membujur. Rendam terong dalam air garam agar warnanya tidak kecoklatan dan tiriskan.
  2. Panaskan minyak, goreng hingga mateng, angkat dan tiriskan.
  3. Atur terong goreng diatas piring saji
  4. Pansakan 5 sendok makn minyak goreng dan tomat agak hancur.
  5. Masukkan gula pasir dan air jeruk nipis, aduk rata dan masak hingga mendidih.
  6. Tuangkan ke atas terong goreng dan siap di sajikan.
Demikianlah Resep Untuk Memasak Balado Terong Telunjuk, Selamat mencoba sendiri dirumah. Baca juga resep lain pada artikel sebelumnya yaitu Resep Untuk Memasak Batok Tempe.
 
© Copyright 2013 Resep Masakan Indonesia Template Modify by Informasi Produk Elektronik Terbaru | Powered by Blogger.com.