BAHAN LAPEK SAGAN
- 1 sisir (isi 8-10 buah) pisang kepok ranum
- 1 gelas beras ketan
- 1 butir kelapa muda (parut kasar)
- vanili secukupnya
- Daun pisang secukupnya
- Garam secukupnya
- Bersihkan beras ketan (cuci). Pisang dikupas lalu dicampur jadi satu dengan kelapa parut. Tambahkan vanili, lalu remas-remas menjadi adonan.
- Siapkan daun pisang untuk membungkus adonan. Bungkus adonan satu persatu bentuk kerucut.
- Kukus bungkusan adonan hingga matang.
- Hidangkan dengan kopi panas.
Demikianlah Resep Untuk Membuat Lapek Sagan, selamat mencoba sendiri dirumah. Baca juga artikel resep lainnya yaitu Resep Untuk Membuat Gudeg.